Popnas (Pekan Olah Raga Pelajar Nasional) kali ini diselenggarakan di bumi Sumatera tepatnya di Bengkalis Riau. Dalam partisipasinya sebagai atlit utusan Sumbar Fenny Eka Syafitri yang masih duduk di Bangku Kelas X6 SMA kartika 1-5 Padang telah berpartisipasi menyumbangkan Medali Perunggu untuk SUMBAR pada cabang KEMPO.
Prestasi tersebut di persembahkan untuk negeri Sumatera Barat (Ranah Minang), walaupun hanya memperoleh juara III pada cabang ini tapi siswa yang di panggi Fenni ini merasa telah berbuat yang terbaik untuk negerinya, dan berencana akan meningkatkan prestasinya di hari yang akan datang.
Keluarga SMA Kartika 1-5 Padang merasa bangga mempunyai anggota keluarga berprestasi,,,mudah2an prestasinya bisa kita tingkatkan...kami ucapkan "selamat dan terima kasih untuk ananda"
SMA KARTIKA 1-5 PADANG ALAMAT : JL DR SUTOMO NO 4C KELURAHAN : SIMPANG HARU KECAMATAN : PADANG TIMUR KOTA : PADANG
DISIPLIN ADALAH CIRI KHAS KAMI
DISIPLIN ADALAH CIRI KHAS KAMI
KAMI BERSIAP UNTUK JADI YANG TERBAIK
Senin, 10 Oktober 2011
Senin, 03 Oktober 2011
SMA Kartika 1-5 makin Jaya
SMA kartika di awal tahun ajaran baru 2011/2012 mulai mengukir prestasi menjadi yang terbaik, baru-baru ini prestasi gemilang kembali diraih oleh siswa-siswi kartika yaitu : juara 1 lomba gerak jalan santai seSUMBAR yang diadakan oleh dina Pemuda dan Olah Raga Sumbar.
Prestasi yang kedua yang juga tak kalah menarik adalah Lomba Pentas seni Pramuka seSumatera yang di adakan mahasiswa UNAND, yang berlokasi di Llimau Manis Padang, Tidak tanggung2 Pramuka utusan kartika meraih juara 2 dalam pentas seni tersebut...
.sekali lagi selamat ya...untuk para duta kartika......hmmmm
Langganan:
Postingan (Atom)